Laman

Sabtu, 11 April 2015

Cara Perawatan Kaos Distro DTG

Sesuai dengan judul Cara Perawatan Kaos Distro DTG, banyak sekali pembeli kaos DTG yang kecewa karena keawetan sablon DTG tidak sesuai dengan yang digembar-gemborkan.Saya pernah mendengar bahwa ada klien dari seorang Produsen Kaos DTG yang mengeluhkan Sablon Kaos DTG yang baru 1 kali cuci kok sudah luntur atau pecah. Nah ini masalahnya ada dimana ? atau apa ? Salah siapa ?



Nah pertama, saya menghimbau kepada para Produsen Kaos DTG agar betul-betul memperhatikan masalah ini dengan menggunakan bahan-bahan seperti tinta, pretreatment yang memang berkualitas tinggi dan memperhatikan proses atau menjalankannya sesuai prosedur, tetapi itu bukan topik utama pada artikel ini. Mari kita to the point saja tentang cara merawat kaos dtg.

Cara Perawatan Kaos Distro DTG
1. Jangan dikucek
2. Dicuci terbalik
3. Lebih baik dicuci pake tangan (manual)
4. Pakai disaat penting saja :D, dan jangan dipakai tidur
5. Jangan sampai dengan sengaja menarik-narik atau menyikat kaos di bagian sablon
6. Jangan direndam

Kalo semua langkah diatas sudah anda lakukan tapi kok tetap saja luntur mungkin anda perlu beli saja kaos di toko KaosPas.com